Polres Purbalingga Perkuat Kepedulian Lingkungan melalui Konservasi Mata Air Berbasis Budaya
Republika Jateng, Purbalingga | Kepolisian Resor Purbalingga kembali menunjukkan peran aktifnya dalam upaya pelestarian lingkungan dengan mendukung kegiatan konservasi mata air berbasis budaya yang dilaksanakan di Desa Grantung, Kecamatan Karangmoncol, Kabupaten Purbalingga, Minggu (14/12/2025). Kegiatan tersebut melibatkan puluhan personel Polres Purbalingga bersama komunitas Dharma Bhakti Patanjala dan masyarakat setempat. Dalam kegiatan itu, para peserta melakukan…

